Thursday, May 3, 2012

Visit Kota Pahlawan.. :)

Alhamdulillah 2012 penuh kejutan,, ^_^..


Februari akhir ini saya mendapatkan kesempatan mengunjungi kota dengan julukan Kota Pahlawan, ya Surabaya..


Perjalanan kali ini transportasi yang saya gunakan yaitu kereta api.. tutututtuuttt
Namun agak sedikit disayangkan karena perjalanan kali ini dilakukan pada malam hari :(, suasana diluar gerbong yang membawaku ke Surabaya jadi terlihat serba gelap.. tapi tak apalah kunikmati perjalanan yg menghabiskan 12 jam perjalanan ini dngn hal2 yg tak biasa.. hehe

Tak biasa karena aneh, haha,, anehnya adalah saya tidur msh di Jwa Brat , eh pas bangun udh d Jawa Timur,, aneh kan ? (yaiyalah)..

Sampai di St.Gubeng Surabaya suasana pagi kala itu sangatlah ramai, ya kan di stasiun.. banyak orang yg mau bepergian juga.. hehe
Sesaat kemudian setelah sampai ditujuan yaitu kantor cabang tempat ku bekerja di Bandung yang juga bercabang di Surabaya... hehe

ini nih ikon kota ini.. 

 gambar

Nyempetin ketempat itu krena ya gak akan terasa singgah di suatu tempat bila tidak mengunjungi ikon2 yg terkenal di tempat itu..

waw, subhanallah betapa Engkau ciptakan bumi ini begitu luas, rumah ku pun di Bandung sudah tak tampak lg disini, hmm, kecil ya kita (manusia).. *merenung

Yang jelas setiap perjlnan yg ku alami bukan hanya skedar pengalamn, seneng2, pengen tau ini dn pengen tau itu, tetapi semua itu dijadikan media atau sarana untuk selalu lebih dekat denganNya..

hmm, apa hubungannya ? ya ada lah, kan semua ini adalah ciptaanNya, semakin kita bisa memperhatikan alam sekitar, disitulah ada kesempatan bg kita untuk selalu bersyukur atas karunia yg indah ini..

untuk imagenya nanti nyusul ya.. 
see you


Asep-Be good people is more important


0 comments:

Post a Comment